Puisi Tidak Konvensional, Rima, Bentuk, Kita
Bertemu dalam satu payung kelas
Sudah percaya dan mengerti tidak berbatas
Cek-cok, maaf, belajar, coretan putihnya kertas
Sama-sama, terpisah, bertemu dan kumpul di Kansas
Berbeda daerah, status, keahlian, kegemaran, beda asas
Sembilan kepala bergabung dalam satu bingkai dan asli
Si gaul pemain biola, tukang gila belanja, sensi
Pelit, gudang musik 90-an, tukang jual-beli
Si super rajin, model, dan juga penyanyi
Yang mana, sila tebak sendiri
Sudah percaya dan mengerti tidak berbatas
Cek-cok, maaf, belajar, coretan putihnya kertas
Sama-sama, terpisah, bertemu dan kumpul di Kansas
Berbeda daerah, status, keahlian, kegemaran, beda asas
Sembilan kepala bergabung dalam satu bingkai dan asli
Si gaul pemain biola, tukang gila belanja, sensi
Pelit, gudang musik 90-an, tukang jual-beli
Si super rajin, model, dan juga penyanyi
Yang mana, sila tebak sendiri